Isu-isu kontemporer seperti HAM, demokrasi, keadilan, memang tidak dikenal dalam khasanah tasawuf atau sufisme. Tapi itu bukan tidak mungkin. Sebab, sekalipun sufisme mendasarkan ajarannya pada Al-Qur'an dan As-Sunnah, dalam perkembangannya ia menerima unsur-unsur dari luar. Jadi, mengapa tidak dengan HAM dan demokrasi? Karena itu, bisa dipahami jika penulis buku ini tidak begitu antusias me…